Thursday, October 15, 2015

SERIAL MANAGEMEN : UNTUK SEMUA YANG SAYA TIDAK TAHU




untuk semua yg saya tidak tahu
dan utk semua yg saya tidak tahu
dan mengapa yg saya tidak tahu itu kemudian dilimpahkan menjadi tanggung jawab saya
dan mengapa tiba tiba saya yg harus membantu utk menyelesaikannya
dan utk semua yg saya tidak tahu
dan sampai kapan saya bisa utk sekedar menanyakan hak yg akan saya dapatkan 
dari semua yg saya tidak tahu yg tiba tiba menjadi tanggung jawab saya itu

perasaan sungkan dan tidak enak justru menghambat kemajuan sistem personalia
memang bisa menjadi keuntungan bagi salah satu pihak
tetapi kalau ternyata ada pihak lain di dalam satu organisasi yg merasa dirugikan, 
justru yg terjadi adalah ketidakharmonisan di dalam suatu organisasi

dan itu sudah cukup utk membuat suatu organisasi akan menjadi mandeg atau tidak lancar jalan operasinya

ketegasan sikap dan rasa tanggung jawab dan sikap terbuka dari masing masing individu di dalam organisasi 
akan mampu membuka kelemahan kelemahan yg perlu diperbaiki

sikap sungkan dan rasa tidak enak diri justru menutup peluang akan adanya perubahan pada kebaikan

6 comments:

Goiq said...

pertanyaan yang sama kalau saya disuruh mengerjakan pekerjaan yang bukan di ranah saya tapi harus saya terima...

Mila Said said...

ya sisi baiknya dari tidak tahu mau tidak mau jadi harus tahu, belajar hal baru ya hehee

21inchs said...

goiq
nasib karyawan dimana mana sama yaa..

mila
iya betul juga sih,
kadang yg bikin ngganjel di hati adalah kerjaan/tanggung jawab ditambah, tapi gaji tidak juga ikutan bertambah..
hahahaa..

eksak said...

gimana wong prinsipnya: OK, BOS! masa' ya musti jujur ... ?

Ramuan Tradisional said...

izin menyimak

Unknown said...

mantappp artikelnya.di tunggu kunbalnya gan

About Me

My photo
Saya lahir di kota suci di jalur pantura, kota kretek, kota Kudus. Lahir dan besar disana, kemudian menuntut ilmu di malang dan kemudian numpang tinggal di Depok, kota pinggiran Jakarta, dan mencari nafkah di Depok dan Jakarta ibukota Indonesia